The Kana Kuta Hotel - Paket Bulan Madu
The Kana merupakan hotel keluarga dengan sentuhan personal yang murni, terletak di Kuta Bali. Di desain untuk memenuhi bisnis domestik dan internasional dan para wisatawan, bulan madi, termasuk individu, pasangan, keluarga dan grup. The Kana Hotel dibuka pada 2013. Menyediakan sebuah hunian berstandar internasional, arsitektur kontemporer, akomodasi yang nyaman dan fasilitas berkualitas dengan harga yang terjangkau. The Kana Kuta mempersembahkan 92 guestroom dengan lima kategori dalam tiga lantai. Fasilitas yang dimiliki termasul restoran, kolam renang utama, gym disamping kolam, tiga ruang pertemuan multifungsi yang tembus dengan teras kolam - cocok untuk pernikahan dan even, ruang komunal di setiap lantainya, teras terbuka, dan tempat berbaim anak-anak.
Paket Bulan Madu Sudah Termasuk
- 3 days 2 night stay in Deluxe or Suite room
- Welcome drink upon arrival
- Daily breakfast for 2 person
- Arrival transfer from airport to Hotel
- Departure transfer from Hotel to airport
- One candle light dinner at pool side
- One hours spa treatment for 2 person
- Honeymoon set up in the room upon arrival